Berita Desa 1

PENYULUHAN BAHAYA NARKOBA DI LINGKUNGAN DESA PASIRBUYUT

PENYULUHAN BAHAYA NARKOBA: MEMAHAMI DAMPAK DAN UPAYA PENCEGAHAN PendahuluanPenyalahgunaan narkoba merupakan salah satu masalah serius yang mengancam masa depan bangsa. Narkoba tidak hanya merusak kesehatan, tetapi juga menghancurkan kehidupan pribadi, keluarga, dan masyarakat. Penyuluhan tentang bahaya narkoba menjadi langkah penting dalam upaya mencegah penyebarannya, terutama di kalangan generasi muda. Artikel ini bertujuan untuk memberikan informasi […]

PENYULUHAN BAHAYA NARKOBA DI LINGKUNGAN DESA PASIRBUYUT Read More »

SOSIALISASI PERLINDUNGAN ANAK BERBASIS MASYARAKAT (PATBM)

Keseriusan Pemerintah Desa Pasirbuyut dalam pembangunan sumber daya manusi (SDM) terutama dalam kesadaran dan pencegahan kekerasan terhadap anak, maka pemerintah Desa Pasirbuyut melakukan sosialisi dilingkungan sekolah yang menjadi sasaran kegiatan ini adalah para kepala sekolah dan guru sedesa paasirbuyut. Perlindungan Anak Terpadu Berbasis Masyarakat (PATBM) adalah pendekatan yang bertujuan untuk melibatkan dan memberdayakan komunitas dalam

SOSIALISASI PERLINDUNGAN ANAK BERBASIS MASYARAKAT (PATBM) Read More »

PENGUKURAN JALAN KP. WUDULAN – CIBADAK

Implementasi RKPDes Tahun 2025 Berdasarkan Hasil Musdes Penetapan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Desa Pasirbuyut, kami Team sebagai perencanaan pembagunan Desa yang di ketuai langsungoleh kepala Desa Pasirbuyut bergerak cepat untuk pelaksanaan pembagunuan ditahun 2025. Arah kebijakan pembangunan berdasarkan RPJMDes dan dituangkan dalan RKPDes berdasarkan skala prioritas, Team menyusun dan memilah berdasarka prioritas yang sudah

PENGUKURAN JALAN KP. WUDULAN – CIBADAK Read More »

Web Desa Masih Dalam Pengenbangan

Dalam rangka menigkatkan Kwalitas pelayanan kini telah terbit web resmi Desa Pasirbuyut walupun masih dalam pengembangan, baik informasi terbaru dari Desa jadi masyarakat bisa melihat perkebangan dalam rangka tranparansi pembangunan desa. Web ini dikembangkan supaya masyarakat bisa membuat surat menyurat bisa melalui HP dengan syarat harus punya e-mail aktif sebagai alat notifikasi bahwa permohonan anda

Web Desa Masih Dalam Pengenbangan Read More »

Sebuah Gudang Terbakar Di Desa Cemplang

Sebuah gudang pabrik triplek didesa Cemplang terjadi kabakaran pada pukul 23:30 Wib, gudang tersebut sehari hari memproduksi triplek yang beralamat di Desa Cemplang Kecamatan Jawilan Kabupaten Serang Banten. Minggu (15/9/2024). Untuk saat ini seluruh petugas pemadam dari posko Jawilan masih berjibaku untuk menjinakkan si jago merah yang melalap habis bangunan gudang triplek. Material kayu triplek

Sebuah Gudang Terbakar Di Desa Cemplang Read More »

Shopping Cart
Open chat
1
Scan the code
Hello 👋
Ada yang Bisa Kami Bantu....!